NationalNews

Batu Cermin Bantu Bersihkan Labuan Bajo #BijakBerplastik

190
×

Batu Cermin Bantu Bersihkan Labuan Bajo #BijakBerplastik

Share this article

LASAK.ID – Menyadari bahwa membawa ke tempat pembuangan akhir (TPA) bukan solusi, maka Pemerintah Pusat, Daerah membuka keterlibatan Lembaga Swadaya Masyarakat dan swasta untuk mengatasi timbunan sampah di wilayah paling barat dari Pulau Flores ini. Salah satunya adalah Danone-AQUA yang mulai terlibat dalam pengelolaan sampah  di Labuan Bajo sejak tahun 2017, dengan  memperkuat ekosistem daur ulang sampah plastik.

Danone-AQUA memfasilitasi peningkatan pengumpulan sampah botol plastik yang dilakukan oleh Koperasi Serba Usaha (KSU) Komodo, Pusat Daur Ulang (PDU) Batu Cermin serta pengepul dari sektor informal. Selain itu,  Danone-AQUA juga menjadi pengguna (offtaker) hasil daur ulang botol plastik yang berhasil di kumpulkan sebagai bahan baku botol baru. Hasilnya, saat ini Labuan Bajo telah berhasil mengirimkan sebanyak 8 ton sampah plastik untuk di daur ulang ke Bali PET.

(Team LASAK)

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x